Assalamualaikum Wr. Wb. Selamat Datang di Wina Travel Umroh Jakarta !

Biaya Paket Umroh 2017

Biaya Paket Umroh 2017


Biaya Umroh Murah

Ibadah umroh merupakan salah satu ibadah wajib bagi umat Islam yang memiliki kemampuan, baik finansial, jasmani dan rohani. Kemampuan secara finansial diperlukan karena Anda membutuhkan perbekalan dan kendaraan agar dapat mengunjungi kota Mekkah dimana Anda dapat menunaikan ibadah umroh. Sempat terjadi kekhawatiran adanya kemungkinan biaya umroh 2017 akan terdapat penyesuaian dibandingkan dengan tahun-tahun sebelumnya seiring dengan naiknya harga bahan bakar minya (BBM) dan nilai tukar dollar terhadap rupiah.

Namun bukan berarti Anda yang memiliki budget terbatas tidak dapat melaksanakan ibadah umroh sebab biro travel kami yang merupakan biro travel umroh terpercaya dan telah terdaftar di Kementerian Agama RI menyediakan paket umroh murah tahun 2017 ini dengan harga terjangkau.

Biro travel penyelenggara umroh sebaiknya memberikan informasi tentang komponen biaya umroh kepada calon jamaah sehingga mereka dapat mempersiapkan diri saat akan mendaftar, memilih program umroh reguler maupun standar hingga saat keberangkat dan saat telah berada di Tanah Suci.

Adapun komponen biaya paket umroh 2017 antara lain seperti tersebut di bawah ini :

  1. Biaya tiket pesawat
  2. Hotel di Madinah dan Mekkah
  3. Biaya makan di Madinah dan Mekkah
  4. Biaya Visa
  5. Biaya tour
  6. Air zam-zam
  7. Airport tax Jakarta – Jeddah/Madinah
  8. Handling, perlengkapan, porter
  9. Biaya jamaah
  10. Biaya manasik

Sedangkan biaya lain yang harus dipersiapkan oleh calon jamaah di luar biaya komponen umroh adalah biaya pembuatan pasport, biaya suntik meningitis dan perlengkapan umroh yang lain. Agar lebih jelas, pada saat mendaftar Anda dapat menanyakan lebih detil tentang komponen-komponen biaya umroh tersebut.

Informasi mengenai biaya paket umroh murah 2017 sangat ditunggu oleh calon jamaah yang ingin menunaikan ibadah umroh tahun ini. Apalagi bagi mereka yang telah mempersiapkan dana, waktu dan tenaga agar dapat segera melaksanakan ibadah umroh. Meningkatnya minat masyarakat dalam melaksanakan ibadah umroh selain dipicu oleh lamanya daftar tunggu haji, juga karena ibadah umroh kini telah menjadi bagian dari gaya hidup religius yang diikuti oleh sebagian besar umat Islam yang mampu. Kegiatan wisata dapat digabungkan dengan kegiatan ibadah, sehingga saat berada di Tanah Suci mereka tidak hanya menunaikan ibadah umroh namun juga dapat mengunjungi tempat bersejarah baik di Madinah maupun di Mekkah.

Untuk biaya paket umroh Januari hingga Mei 2017, biro travel umroh kami menyediakan paket umroh 2017 dengan biaya paket umroh dalam rupiah (dapat Anda lihat dalam tabel berikut ini).

Biaya Paket Umroh 2


Hotel dan akomodasi yang diberikan cukup dekat dengan tempat ibadah sehingga memudahkan para calon jamaah untuk beraktifitas dan beristirahat. Tidak hanya itu, fasilitas hotel bintang 4 yang ada akan membuat Anda merasa nyaman dan aman sehingga dapat lebih fokus beribadah.

Biaya umroh juga mencakup biaya perjalanan pergi dan pulang, karena itu bagi para calon jamaah dapat memeriksa apakah armada penerbangan yang digunakan telah terbiasa melayani perjalanan ibadah umroh, apakah ada kadwal transit atau penerbangan langsung ke Mekkah. Semua itu untuk memastikan persiapan yang harus Anda lakukan. Terutama pada saat Anda memiliki penerbangan transit, jangka waktu transit sangat penting Anda ketahui.

Beberapa paket umroh dengan biaya umroh terjangkau antara lain paket umroh promo ramadhan dan paket umroh promo akhir tahun. Untuk lebih jelasnya dapat Anda tanyakan kepada tim marketing biro travel kami.

Jadi, tunggu apalagi? Segeralah melakukan pendaftaran paket umroh murah 2017 dan dapatkan pengalaman ibadah yang mengesankan bersama biro travel kami.



0 Komentar untuk "Biaya Paket Umroh 2017"

Garansi Harga Terbaik

Berbagai pilihan Paket LA dengan harga kompetitif hingga VIP service, kami hadirkan untuk Anda.

Banyak Pilihan Paket LA

Fasilitas berkelas demi kenyamanan perjalanan ibadah.

Dukungan Telp 24/7

Melayani dengan ikhlas, untuk kesucian niat dan kesempurnaan ibadah Anda.

Back To Top